Saturday, October 10, 2015

Pluggin OPTICAL FLARES untuk effect Adeobe After Effect

Optical flares plugin pemanis buat visual efek. Bagi seorang editor efek plugin ini tidak asing didengar karena optical flares adalah gimmick buat karya efeknya. Optical flares adalah salah satu plugin buatan andrew cramers videocopilot yang paling fenomenal dibandingkan plugin lainya karena dengan menambahkan efek ini bisa membuat efek yang biasa menjadi luar biasa. Optical flares adalah sebuah efek cahaya yang bisa diganti ganti warna dan tampilanya dan digunakan di software After Effect. Plugin ini berbayar tapi dari pihak videocopilot memberikan gratis dan bisa didownload langsung di videocopilot.net. Perlu kalian ketahui plugin ini juga memberikan beberapa preset cahaya yang sangat keren sebagai koleksi tambahan untuk memasukan warna efek cahaya yang kita buat tanpa perlu mengeditnya lagi. Salah satu film yang menggunakan efek ini adalah film Star Trek, kalian pasti tahu kan film ini? Film yang sangat keren ini juga menambahkan efek optical flares sebagai efek cahaya terang untuk peperangannya. Dan tidak di Star Trek saja tapi masih banyak film yang menggunakan efek ini seperti film transformers, real steel dll. Nah itulah sedikit ulasan tentang plugin optical flares plugin pemanis buat efek. jika ingin mendownload plugin in.

Size : 42 Mb

DOWNLOAD


Unknown

About Unknown

Author Description here.. Nulla sagittis convallis. Curabitur consequat. Quisque metus enim, venenatis fermentum, mollis in, porta et, nibh. Duis vulputate elit in elit. Mauris dictum libero id justo.

Subscribe to this Blog via Email :